Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja PT Pamapersada Nusantara

Lowongan Kerja PT Pamapersada Nusantara - PT Pamapersada Nusantara atau lebih sering disebut PAMA adalah perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan.
Lowongan Kerja PT  Pamapersada Nusantara

PT Pamapersada Nusantara merupakan bagian dari Astra Group untuk divisi pertambangan.

PT United Tractors divisi rental di bidang Jasa Penyewaan Alat Berat adalah awal mulanya sebelum jadi yang sekarang dengan nama PAMA.

Pada tahun 1993 diresmikannya PAMA sebagai badan usaha Perseroan Terbatas (PT). Langkah awal ini ditandai dengan menggarap beberapa project diantaranya bergerak di bidang General Contractor, Road Maintenance, Tailing Dam Project, serta Mining Contractor.

PT Pamapersada Nusantara memiliki lima belas area operasi coal mining dan dua area operasi gold mining.

Area Operasi tersebut ditopang oleh satu Kantor Pusat yang berlokasi di Jakarta dan tiga Kantor Pembantu.

Demikian profil singkat perusahaan PT Pamapersada Nusantara. Saat ini perusahaan sedang membuka lowongan pekerjaan dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut.

Lowongan Kerja PT Pama Persada Nusantara

1. RECRUITMENT FRESH GRADUATE DEVELOPMENT PROGRAM PT PAMAPERSADA NUSANTARA

POSISI JABATAN PENDIDIKAN
Production Group Leader S1 Teknik Tambang, Geologi, Sipil, Lingkungan
Information System Officer D3 Teknik Informatika & Management Informatika
Supply Management Group Leader S1 Teknik Mesin, Industri, Elektro, Instrumentasi
General Service Group Leader S1 Teknik Mesin, Elektro, Sipil, Telekomunikasi
Management Development Officer S1 Teknik Tambang, Geologi, Sipil, Mesin Elektro
S1 Teknik Industri, & Statistik
Mine Plan Engineer S1 Teknik Tambang, Geologi & Sipil
Mine Insfrastructure Engineer S1 Teknik Sipil
Operation Research Engineer S1 Teknik Industri, Matematika
Scientific Analytic Engineer S1 Statistik, Teknik Informatika
S1 Matematika, & Teknik Industri
Finance & Administration Officer D3 Akuntansi
Kualifikasi Umum :
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Sudah menyelesaikan studi
  • IPK minimum 2.75 (D3) & 3.00 (S1)
  • Bersedia bekerja di area Job Site PAMA

2. RECRUITMENT MEKANIK MAGANG PT PAMAPERSADA NUSANTARA

Kualifikasi Umum :
  1. Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama masa magang
  2. Usia max. 23 tahun
  3. Tinggi Badan min. 163 cm
  4. Jurusan SMK/SMA Jurusan IPA, SMK Teknik Mesin, Otomatif, Listrik, Elektro
  5. Nilai rata-rata min. 6.00
  6. Berkelakuan baik dibuktikan dengan SKCK
  7. Sehat jasmani & rohani, tidak bertato & tidak bertindik
  8. Tidak buta warna & sudah vaksin (minimal 1x)
  9. Belum pernah mengikuti proses seleksi PAMA Grup selama 1 tahun
  10. Bersedia ditempatkan di seluruh Jobsite PAMA
  11. Bersedia bekerja dengan sistem Roster kerja PAMA

Apabila anda berminat dan memenuhi persyaratan dari PT Pamapersada Nusantara diatas, silahkan kirimkan surat lamaran kerja via online melalui link berikut :

Link Pendaftaran Fresh Graduate Development Program PT Pamapersada Nusantara


Pendaftaran ditutup 20 Juni 2022

Link Pendaftaran Mekanik Magang PT Pamapersada Nusantara


Pendaftaran ditutup 18 Juni 2022

Alamat Head Office PT Pamapersada Nusantara :

Jl. Rawa gelam 1 No. 9, Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur

Demikian informasi terkait lowongan kerja PT Pamapersada Nusantara. Lowongan terbuka sampai kuota terpenuhi dan hanya pelamar yang terpilih yang akan dipanggil untuk mengikuti tes seleksi.
Follow Instagram : @dreamlokerdotcom

Telegram : t.me/dreamlokerdotcom